Workshop Management Lumbung Pangan

0
1485

Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Lumajang ,  melaksanakan kegiatan Workshop Management Lumbung Pangan. Sosialisasi workshop di hadiri oleh kelompok yang bersasal dari dua belas kecamatan antara lain:  Kec.Tempursari  Kec. Yosowilangun Kec. Tempeh Kec. Pasirian Kec. Pasru Jambe Kec. Lumajang Kec. Jatiroto Kec. Senduro Kec. Sumbersuko Kec. Pronojiwo Kec. Rowokangkung Kec. Kunir pada tanggal  5 Februari 2018.

Salah satu tujuan workshop untuk mensosialisasikan Kepada Kelompok Lumbung Pangan tentang  bagaimana memanage  Lumbung Pangan  agar dapat mengelolah cadangan pangan sehingga anggota kelompok dan masyarakat sekitar tercukupi  pangan baik mutu maupun jumlah sepanjang waktu.

Pada kegiatan ini di undang sebagai peserta sosialisasi antar lain Ketua Kelompok Lumbung pangan, Sekertartis Lumbung pangan dan bendahara lumbung pangan  yang bertempat di ruang Berlian Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Lumajang . Selama berlangsungnya kegiatan masyarakat/peserta sangat antusias mengikuti sosialisasi serta aktif dalam sesi Tanya jawab.

Di harapkan dari terlaksanya  kegiatan ini masyarakat dapat memahami dan menerapkan tentang pentingnya Management Lumbung Pangan, sehingga dari sosialisasi ini dapat di terapkan/aplikasikan dalam kehidupan masyarakat  sehari hari sehigga tercapai masyarakat yang sejahtera dan bermartabat.

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here